JENDELA INFORMASI

MTQ VIII tingkat desa kecamatan sungai kakap tahun 2023 di desa Punggur Kapuas di lokasi Rumah adat Bugis Saoraja resmi di tutup

MTQ VIII tingkat desa kecamatan sungai kakap tahun 2023 di desa Punggur Kapuas di lokasi Rumah adat Bugis Saoraja resmi di tutup pada malam tadi.

Kubu Raya KALBAR,onewsmedia.co id-02-02-2023,Desa Punggur Kapuas, kecamatan sungai kakap, kabupaten Kubu Raya,Kalbar. pergelaran musabaqoh Tilawatil Quran MTQ yang diadakan pada tanggal 27 Desember 2022 sampai dengan 02-02 -2023 pada malam dini hari tadi , yang di ikuti 13 desa Se kecamatan sungai kakap telah selesai, yang mana dalam dalam pergelaran MTQ tersebut membuahkan qori dan Qoriah yang berbakat untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi di peringkat antar kecamatan, kabupaten bahkan ketingkat nasional dan internasional kelak.

Dalam musabaqoh Tilawatil Quran tersebut,desa Pal sembilan keluar sebagai juara Umum untuk tingkat qori dan Qoriah , yang mana dalam kesempatan tersebut menyempatkan untuk mewawancarai kepala desa Pal Sembilan bapak Marhasan.

“ia menghimbau kepada yang telah berhasil dan telah menjadi pemenang agar terus berlatih belajar dan terus belajar agar jangan puas Atas pencapaian yang sudah dicapai,” tutur bapak Marhasan.

Kepala desa Pal Sembilan bapak Marhasan sangat berpuasa hati atas pencapaian dari warga masyarakat yang telah berpartisipasi dalam mengangkat nama desa pal sembilan sebagai juara umum dalam perlombaan MTQ tersebut dan berharap agar tetep mempertahankan reputasi dari pencapaian sebagai juara Umum,”pungkasnya.

eddy mrp

Editor : Gugun